Survey Mengungkapkan Xbox Akan Lebih Populer Dari PlayStation Dan Nintendo Di Amerika

Survey Mengungkapkan Xbox Akan Lebih Populer Dari PlayStation Dan Nintendo Di Amerika

Survey Mengungkapkan Xbox Akan Lebih Populer Dari PlayStation Dan Nintendo Di Amerika.  Sejak diawal dunia gaminynya, pertandingan konsol sudah menjadi fokus utama dalam industri. Fans pasti memperdebatkan konsol apa yang mempunyai game eksklusif terbaik. Dan perusahaan memperdebatkan jumlah unit yang terjual dalam hardware generasi tersebut. Berpotensi menambah api dari pertarungan konsol tersebut adalah survey baru yang menunjukkan bahwa platform yang paling disukai di amerika Dimana Xbox merupakan yang paling populer di 27 kota. melawan 10 kota untuk nintendo dan playstation beserta 3 kota untuk PC.

Survey dilakukan oleh PCMag yang melakukan survey terhadap 2033 pelanggan di amerika termasuk pengumpulan data. hasil akhirnya bahwa 31 persen yang disurvey memilih Xbox dan Xbox one, 28 persen memilih PlayStation dan PS4, 21 persen memilih Nintendo dan Switch, dan 20 persen mereka lebih memilih PC gaming dibandingkan konsol. Beberapa yang disurvey lebih memilih tidak dianggap sebagai gamer yang bisa saja memberikan dampak terhadap data.

Beberapa tempat di amerika itu sangat beda tipis seperti Nintendo mengalahkan Playstation di Utah kurang dari 1 persen dan Xbox mengalahkan Playstation hanya 2 persen di California. Mempertimbangkan sampel yang sedikit. Bisa dikatakan jika lebih banyak yang dilakukan survey maka hasilnya mungkin akan berbeda di beberapa kota tersebut

Pokemon Sword and Shield Akan Memiliki Fitur Partner Pokemon

Pokemon Sword and Shield Akan Memiliki Fitur Partner Pokemon

Pokemon Sword and Shield Akan Memiliki Fitur Partner Pokemon. Sejak Nintendo resmi mengumumkan game Pokemon Sword and Shield, dans sudah mulai mencari berbagai bocoran evolusi yang kebanyakan adalah palsu. Pokemon baru Tipe serangga, rumor wilayah dan berbagai macam detail yang secepat mungkin. Rumor yang terbaru beredar di internet bahwa akan ada 8 games new-gen baru yang mengandung fitur fan-favorite dalam bentuk pokemon partner

Untuk klarifikasi, Pokemon partner adalah yang berkeliling bersama dengan trainernya diliar dari tradisional pokeball. Ini dulu diperkenalkan pertama kali. ketika Pokemon Yellow, dimana pikachu akan terus mengikuti trainernya dan sudah muncul di beberapa games termasuk Pokemon Heart Gold and Soul Silver. Begitu juga game pokemon yang terbaru yaitu Pokemon Let’s Go Pikachuand Let’s Go Eevee.

Dengan banyak rumor yang beredar bisa saja rumor tersebut adalah palsu. tetapi rumor ini dari bagian resmi. Tetapi sumber rumor tersebut sudah dihapus Pokemon Sword and Shield. langsung dari Nintendo di Amerika dimana mereka langsung menggunakan kata pokemon partner

Untuk saat ini masih belum diketahui apa yang bisa menjadi pokemon pertama di Heart Gold/Soul Silver tetapi kelihatannya akan lebih berfokus kepada starters seperti yang ada di versi game Let’s Go. Bisa saja rumor tersebut benar karena langsung dihapus oleh web resmi

Turok Akan Dirilis Untuk Nintendo Switch Bulan Ini

Turok Akan Dirilis Untuk Nintendo Switch Bulan Ini

Turok Akan Dirilis Untuk Nintendo Switch Bulan Ini. Sudah sekitar 22 tahun sejak game asli Turok: Dinosaur Hunter resmi melakukan debutnya di konsol Nintendo 64. Dengan game first-person shooter membuat permain berperan sebagai orang prajurit asal amerika untuk menghentikan Campaigner yang kejam dari menguasai dunia. Sekarang, untuk anda yang merindukan game klasik pada tahun 1997 tersebut atau yang sedang mencari game tersebut berarti anda sedang beruntung. Karena game tersebut akan dirilis di Nintendo Switch di 18 Maret 2019.

Menurut eshop Nintendo Switch. Turok akan berharga 20 us dollar ketika dirilis diplatform. Dan sudah diberikan perlakuan pemulihan dengan tambahan “visual engine yang baru” bersama dengan fitur baru untuk pemain alami. Port untuk gaming hardware Big N tersebut di terbitkan dan dibuat oleh Nightdive Studios.

Turok di Switch akan menambahkan berbagai musuh dinosaurus untuk dilawan seperti raptors, gun-mounted triceratops, Alien Infantry dan bahkan T-Rex berlaser. Pemain akan melawan musuh berbagai tipe dengan bantuan dari 14 senjata termasuk senjata seperti quad rocket launcher, atomic fusion cannon, plasma pulse rifle, dan grenade launcher

Untuk yang tidak mengetahuinya Turok: Dinosaur Hunter versi Nintendo Switch bukanlah game action pertama yang dibawa ke hardware gaming generasi saat ini. Karena Nightdive Studios juga sebelumnya melakukan PC dan Xbox One remaster dari game tersebut dan game Turok 2: Seeds of Evil tidak lama ini