The Avengers Project Di Crystal Dynamics Studio
The Avengers Project Di Crystal Dynamics Studio. Di awal 2017. Square Enix dan Marvel Entertainment mengumumkan bahwa timnya akan bekerja sama untuk membuat berbagai macam marvel dari berbagai judul. Kali ini Square Enix menunjukkan keinginannya untuk melangkah lebih jauh dengan menambah studio baru untuk membawa janji tersebut menjadi kenyataan.
Pengumuman dari studio baru, bernama Crystal Northwest. Datang dari perusahaan utamanya Square Enix. Tim baru tersebut berada di Bellevue, Washington diberikan tugas dengan dua yang cukup besar. Memberikan pembuatan teknikal untuk proyek yang akan datang dan mengambil mantel sebagai tim yang berada dibalik proyek Avengers. Bersama dengan membawa kunci staff anggota dari pusat Crystal di Redwood, California. Tim akan dipimpin oleh veteran Chad Queen dan James Loe. Yang kedua orang tersebut berperan besar dalam Wargaming Seattle sebelum pergi ke Crystal Northwest.
Avengers Project resmi diumumkan bersama oleh Square Enix dan partner Marvel di Januari 2017. Tetapi fans tidak mendeengar apapun beritanya lagi mengenai proyek tersebut selain dari tambahan staff. Beberapa yang direkrut termasuk Shaun Escayg (Creative Director for Uncharted: The Lost Legacy) dan Vincent Napoli (Lead Combat Designer for God of War), Dalam pers yang diikuti trailer yang menunjukkan kolaborasi Marvel. Square Enix memang menyebutkan akan ada detail baru di tunjukkan di 2018