DIEGO DALOT INGIN SEGERA DEBUT BERSAMA MANCHESTER UNITED

DIEGO DALOT

Bintang Muda yakni Diego Dalot sudah tidak sabar untuk ingin bergabung bersama tim utam dan ingin segera secepat mungkin untuk dapat tampil bersama Manchester United dan debut sebagai Pemain United untuk pertama kalinya. Diego Dalot yang sejatinnya memang merupakan pemain baru dari United, namun ia yang masih belum tampil sekarang dikarenakan ia yang mengalami cedera dan ia masih belum melakukan debut sampai sekarang ini.

Namun untuk saat ini Diego Dalot yang sudah sembuh dai cedera yang dialaminnya sekarang sudah siap untuk melakukan debut bersama United dan sekarang ia sudah tidak sabar lagi untuk melakukan sejumlah rangkaian jadwal padat bersama Manchester United. Dalot yang saat ini tidak boleh terlalu memaksakan diri sebab Mourinho menilai akan datang waktu yang pantas untuk memainkan bintang muda nya ini sebab jika baru sembuh dari cedera tidak dapat terlalu buru buru untuk memainkannya sebab Mourinho menilai Dalot masih belum sepenuhnnya pulih secara mental. apalagi Dalot yang baru saja berlabuh di Old Traford dan masih membutuhkan waktu untuk dapat tampil bersama United.

Namun secara kondisi fisiknnya itu ia sudah sangat sehat dan tubuh dari Diego Dalot juga sudah merespon setiap gerakan dengan sangat baik. Dalot juga mengatakan akan mengeluarkan seluruh bakat dan juga talentannya kepada Manchester United.